Skip to content
MAN KOTA BATU

MAN KOTA BATU

Madrasah Mandiri Berprestasi

Menu

  • HOME
  • NEWS
  • PROFIL
    • PROFIL
    • VISI MISI
    • SEJARAH
    • BIDANG
      • HUMAS
      • KESISWAAN
      • SARPRAS
      • KURIKULUM
    • MAKOBA TV
  • GALERI
    • GALERI PRESTASI
    • GALERI KEGIATAN
  • PPDB
  • PORTAL PELAYANAN
  • KONTAK KAMI

Prestasi

Anda di sini: MAN KOTA BATU > Blog > Prestasi

Suara Cinta Tim Makoba Choir Berhasil Meraih Juara 1 Padus Se-Kota Batu  

Suara Cinta Tim Makoba Choir Berhasil Meraih Juara 1 Padus Se-Kota Batu   

Rabu, 21 Desember 2022. Makoba Choir memperoleh Juara 1 Lomba Paduan Suara (Padus) tingkat MI, MTs, MA. Lomba diadakan dalam rangka Hari Amal Bhakti (HAB) ke-77 Kemenag RI di lingkungan Kankemenag Kota Batu tahun 2022. Tim padus bimbingan Dwi Tjahjaningrum

admin 22 Desember 2022 Berita umum, Kesiswaan, Prestasi 1 Komentar Baca Selengkapnya

Limbah Air Rendaman Tempe Raih Silver Medals di Ajang Internasional

Limbah Air Rendaman Tempe Raih Silver Medals di Ajang Internasional

Sabtu, 17 Desember 2022. MAN Kota Batu kembali meraih medali perak dalam lomba KIR yang diadakan oleh IYSA (Indonesia Young Scientist Association) berkolaborasi dengan Departemen Aktuaria Institute Teknologi Sepuluh Nopember. Lomba ini bertajuk Indonesia International Applied Science Olympiad (i2ASPO) yang

admin 19 Desember 2022 Berita umum, Kesiswaan, Prestasi 1 Komentar Baca Selengkapnya

Angkat tema Money Politic, Dua Tim Siswa MAN Kota Batu Borong Juara Favorit Seni Video Pendek Kesbangpol

Angkat tema Money Politic, Dua Tim Siswa MAN Kota Batu Borong Juara Favorit Seni Video Pendek Kesbangpol

  Senin, 12 Desember 2022, Kesbangpol (Badan Kesatuan Bangsa dan Politik) Kota Batu mendatangi MAN Kota Batu untuk menyampaikan hasil lomba Seni Video Pendek Kesbangpol yang dilaksanakan pada 23 September 2022 lalu. 10 terbaik sudah diumumkan  tanggal 29 September 2022,

admin 14 Desember 2022 Berita umum, Kesiswaan, Prestasi Tidak ada Komentar Baca Selengkapnya

Berlaga di National Paper Competition UB 2022, MAN Kota Batu Bawa Pulang Medali Perak

Berlaga di National Paper Competition UB 2022, MAN Kota Batu Bawa Pulang Medali Perak

Batu, 12 Desember 2022. Prestasi membanggakan kembali diukir oleh MAN Kota Batu di bidang Karya Tulis Ilmiah. Pasangan siswi kelas XII IPS 2 Fidzia Alima dan Rosiana Fitri Fadilah berhasil memenangkan medali perak pada even National Paper Competition 2022 kategori

admin 13 Desember 2022 Prestasi, Berita umum, Kesiswaan Tidak ada Komentar Baca Selengkapnya

Tambah Medali di Akhir Tahun, MAN Kota Batu Menangkan Olimpiade Bahasa Indonesia Nasional

Tambah Medali di Akhir Tahun, MAN Kota Batu Menangkan Olimpiade Bahasa Indonesia Nasional

Batu, 8 Desember 2022. Siswa MAN Kota Batu memenangkan medali emas dan perunggu pada Olimpiade Bahasa dan Sastra Indonesia Nasional yang diselenggarakan oleh Liga Olimpiade. Kompetisi yang digelar secara online pada 23 November 2022 ini diikuti oleh 1860 peserta dari

admin 8 Desember 2022 Prestasi, Berita umum 1 Komentar Baca Selengkapnya

Ahmad Nawwaf El Khair Meraih Medali Perunggu Bidang Sejarah Tingkat Nasional

Ahmad Nawwaf El Khair Meraih Medali Perunggu Bidang Sejarah Tingkat Nasional

Pada tanggal 27 November 2022, Ahmad Nawwaf El Khair yang akrab di sapa dengan Nawaf, mengikuti olimpiade sejarah tingkat nasional. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh CV. BEE Digital Prestasi Nusantara, yang diikuti oleh siswa se-Indonesia mulai dari tingkat SD sampai SMA/MA.

admin 7 Desember 2022 Prestasi, Berita umum, Kesiswaan Tidak ada Komentar Baca Selengkapnya

Tim KIR Prabu Sang Aeraa MAN Kota Batu Berhasil Meraih Juara Favorit Tingkat Nasional

Tim KIR Prabu Sang Aeraa MAN Kota Batu Berhasil Meraih Juara Favorit Tingkat Nasional

Tanggal 4 Desember 2022 malam, Tim KIR Prabu Sang Aeraa MAN Kota Batu yang terdiri dari Ihtada Yabsoeth El Reizqa (XII IPS 1), Ken Sheyra Aiko Sha (XII IPS 2) dan Raicha Fathimah Al-Batul (XI MIPA 2) berhasil memperoleh Juara

admin 7 Desember 2022 Prestasi, Berita umum, Kesiswaan Tidak ada Komentar Baca Selengkapnya

MAN Kota Batu Raih 3 Medali Pada Event Gojo Socio Language Olympic

MAN Kota Batu Raih 3 Medali Pada Event Gojo Socio Language Olympic

Batu, 3 Desember 2022. MAN Kota Batu kembali meraih prestasi di tingkat nasional, sebanyak tiga medali berhasil diraih oleh peserta didik MAN Kota Batu pada Kompetisi Mapel Ekonomi dan Geografi Gojo Socio Language Olympic jenjang SMA/SMK tingkat nasional yang dilaksanakan

admin 7 Desember 2022 Prestasi, Berita umum Tidak ada Komentar Baca Selengkapnya

Atlet Renang MAN Kota Batu Raih Medali Emas dan Perunggu pada Jatim Open 2022

Atlet Renang MAN Kota Batu Raih Medali Emas dan Perunggu pada Jatim Open 2022

Batu, 26 November 2022. Achmad Fahrezi Anwar, atlet renang potensial MAN Kota Batu kelas X IPS 3, berhasil meraih medali emas pada kelas punggung 200 m dan perunggu pada kelas punggung 100 m, dalam kejuaraan renang Jatim Open 2022. Lomba

admin 27 November 202227 November 2022 Berita umum, Prestasi Tidak ada Komentar Baca Selengkapnya

Peserta Didik MAN Kota Batu Tambah Koleksi Emas dari Olimpiade Geografi

Peserta Didik MAN Kota Batu Tambah Koleksi Emas dari Olimpiade Geografi

  Batu, 25 November 2022.  Koleksi medali olimpiade di lemari prestasi MAN Kota Batu semakin hari semakin bertambah. Pada kesempatan ini, yang berhasil menambah koleksi medali adalah Bayu Izma Saputra siswa kelas XI IPS 1,  dari mengikuti ajang olimpiade geografi

admin 26 November 2022 Prestasi, Berita umum Tidak ada Komentar Baca Selengkapnya
  • « Sebelumnya
  • Berikutnya »

Recent Posts

  • Tingkatkan Kualitas Program Tahfidz, MAN Kota Batu Gelar Haflah dan Imtihan ke-2

    Tingkatkan Kualitas Program Tahfidz, MAN Kota Batu Gelar Haflah dan Imtihan ke-2

    24 Mei 2023
    Untuk kedua kalinya MAN Kota Batu menggelar Haflah wal Imtihan Program Tahfidz. Acara yang berlangsung …Read more
  • Halal Bi Halal dan Silaturahim PGRI Cabang Batu di Aula MAN Kota Batu

    Halal Bi Halal dan Silaturahim PGRI Cabang Batu di Aula MAN Kota Batu

    11 Mei 2023
    MAN BATU (10/05/23), keluarga besar PGRI Cabang Batu menggelar kegiatan acara Halal bi Halal dan …Read more
  • Tambah Koleksi Prestasi, MAN Kota Batu Raih 4 Peringkat di OSN-K dan Juara 3 Karate Nasional

    Tambah Koleksi Prestasi, MAN Kota Batu Raih 4 Peringkat di OSN-K dan Juara 3 Karate Nasional

    10 Mei 2023
    Batu, 9 Mei 2023. Siswa-siswi MAN Kota Batu kembali raih prestasi akademik pada ajang Olimpiade …Read more

Arsip

  • Mei 2023
  • April 2023
  • Maret 2023
  • Februari 2023
  • Januari 2023
  • Desember 2022
  • November 2022
  • Oktober 2022
  • September 2022

Kontak Kami

  • MAN KOTA BATU
  • Jalan Patimura No 25 Kota Batu
  • Phone: (0341) 592185-(0341) 5103302
  • Email: manbatu@kemenag.go.id
  • Website: www.mankotabatu.sch.id

Recent Posts

  • Tingkatkan Kualitas Program Tahfidz, MAN Kota Batu Gelar Haflah dan Imtihan ke-2

    Tingkatkan Kualitas Program Tahfidz, MAN Kota Batu Gelar Haflah dan Imtihan ke-2

  • Halal Bi Halal dan Silaturahim PGRI Cabang Batu di Aula MAN Kota Batu

    Halal Bi Halal dan Silaturahim PGRI Cabang Batu di Aula MAN Kota Batu

  • Tambah Koleksi Prestasi, MAN Kota Batu Raih 4 Peringkat di OSN-K dan Juara 3 Karate Nasional

    Tambah Koleksi Prestasi, MAN Kota Batu Raih 4 Peringkat di OSN-K dan Juara 3 Karate Nasional

Link Terkait

  • KEMENAG RI
  • KEMENAG JAWA TIMUR
  • KEMENAG KOTA BATU
  • PTSP MAN KOTA BATU

Program Unggulan

  • Program Tahfidz
  • Program Kelas Olimpiade
  • Program Literasi
  • Program Karya Ilmiah
  • Program Kelas Olahraga