Aufa Fikri Imansyah, Namanya, siswa kelas XI IPS 2 MAN Kota Batu yang akrab disapa Fikri ini berhasil mengharumkan Indonesia setelah berhasil meraih medali Excellent Prize dalam kompetisi International Youth Robotic Competition (IYRC) di Daejeon Convention Hall, Daejeon City, Korea
Tontonkan Film Dokumenter, AIDA Ajak Siswa MAN Kota Batu Menjadi Generasi yang Tangguh dan Cinta Damai
Rabu (02/08/23) AIDA (Aliansi Indonesia Damai), sebuah LSM (Lembaga Swadaya Masyarakat) yang bergerak dibidang perdamaian, mendatangi MAN Kota Batu untuk melaksanakan salah satu programnya yakni kampanye perdamaian di sekolah sekolah dan kampus. Yayasan AIDA didirikan untuk mewujudkan Indonesia yang
Haflah Akhirussanah MAN Kota Batu 2023, Siswa berpose bebas bersama Kepala Madrasah
Luar biasa, tahun ini ada yang menarik di acara haflah MAN Kota Batu. Dalam prosesi wisuda, wisudawan dan wisudawati berkesempatan foto bersama kepala madrasah dengan gaya bebas. Sesi foto tersebut dilakukan setelah bersalaman dengan kepala madrasah. Video kehebohan mereka selama
Implementasi IKM dan Program SKS MAN Kota Batu Studi Tiru ke MAN Kota Surabaya
MAN BATU, 27 Februari 2023. Dalam rangka persiapan penerapan Kurikulum Merdeka dan Program SKS yang dimulai pada tahun ajaran baru 2023/2024, MAN Kota Batu mengadakan studi tiru ke MAN Kota Surabaya. Program ini dipimpin langsung oleh Kepala MAN Kota Batu,
SIDUTOR Membawa Tim KIR MAN Kota Batu Meraih Gold Medal Pada Ajang International
Selasa, 24 Januari 2023. MAN Kota Batu patut berbangga kepada Tim KIR yang meraih Gold Medaldan Juara Favorit pada ajang international. Memperhatikan tingkat kesehatan remaja saat ini, diketahui banyak yang mengalami postural kyphosis karena posisi duduk yang salah atau membawa
Ujian Terbuka Program Tahfidz MAN Kota Batu Penuh dengan Kebahagiaan
Rabu, 23 November 2022. MAN Kota Batu menggelar ujian terbuka bagi seluruh siswa yang mengikuti program tahfidz. Dari sejumlah 98 siswa yang mengikuti program tahfidz ada 31 siswa dinyatakan lulus pada ujian tertutup sebelumnya. Semua siswa yang mengikuti program tahfidz
Pelaksanaan Assemen Kompetensi Madrasah Indonesia (AKMI) MAN Kota Batu Berjalan Lancar dan Sukses
Senin, 19 September 2022 pelaksanaan AKMI MAN Kota Batu berjalan lancar dan sukses karena semua pihak yang terkait melaksanakan tugas dengan baik. Para proktor dan teknisi menyiapkan perangkat komputer serta jaringan dari seminggu sebelumnya. Tahun ini peserta AKMI adalah seluruh
Tunjukkan Prospek Kerja Alumni, Prodi Matematika Unair Sosialisasikan Jurusan Matematika Pada Siswa Man Kota Batu
Batu, Jumat, 16 September 2022. MAN Kota Batu menerima kehadiran beberapa dosen dari Prodi Matematika Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Airlangga Surabaya, yang akan memberikan sosialisasi Prodi Matematika PADA SISWA man Kota Batu. Acara ini diikuti oleh siswa kelas XII
KSM Tingkat Provinsi di Kota Batu Terpusat di MAN Kota Batu
Batu, 12 September 2022, Kompetisi Sains Madrasah Tingkat Provinsi kembali digelar. Tidak berbeda dengan KSM tingkat kota dan kabupaten, KSM tingkat Provinsi juga dilaksanakan secara online dengan terpusat di satu tempat untuk masing-masing kota atau kabupaten. KSM tingkat Provinsi di